Performa Pemain Abroad Timnas Indonesia Sebelum Terbang ke Australia: Klub Kevin Diks, Mees Hilgers, Ragnar Oratmangoen Bertumbangan | OneFootball

Performa Pemain Abroad Timnas Indonesia Sebelum Terbang ke Australia: Klub Kevin Diks, Mees Hilgers, Ragnar Oratmangoen Bertumbangan | OneFootball

Icon: Bola.com

Bola.com

·17 March 2025

Performa Pemain Abroad Timnas Indonesia Sebelum Terbang ke Australia: Klub Kevin Diks, Mees Hilgers, Ragnar Oratmangoen Bertumbangan

Article image:Performa Pemain Abroad Timnas Indonesia Sebelum Terbang ke Australia: Klub Kevin Diks, Mees Hilgers, Ragnar Oratmangoen Bertumbangan

Bola.com, Jakarta - Beberapa pemain abroad Timnas Indonesia bermain pada akhir pekan ini sebelum berangkat ke Australia untuk menjalani putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Kevin Diks bermain sebagai pengganti selama 23 menit ketika FC Copenhagen kalah 2-3 dari Viborg FF di Viborg Stadium, Viborg, dalam pekan ke-22 Liga Denmark pada Minggu (16/3/2025) malam WIB.


OneFootball Videos


Advertisement

Bek Timnas Indonesia itu mencatatkan 39 umpan dengan akurasi 98 persen, dua recoveries, dua menang duel, dan mendapatkan rating 6,7 dari Fotmob.

Sementara itu di Eredivisie 2024/2025, Mees Hilgers tampil sebagai starter selama 81 menit dan mendapatkan kartu kuning kala FC Twente dibabat Feyenoord.

View publisher imprint