Prediksi Jepang vs Australia 15 Oktober 2024 | OneFootball

Prediksi Jepang vs Australia 15 Oktober 2024 | OneFootball

Icon: Bola.net

Bola.net

·14 de octubre de 2024

Prediksi Jepang vs Australia 15 Oktober 2024

Imagen del artículo:Prediksi Jepang vs Australia 15 Oktober 2024

Bola.net - Timnas Jepang dan Timnas Australia akan bertemu pada matchday keempat Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Saitama, Selasa 15 Oktober 2024. Laga Jepang Australia dimainkan mulai pukul 17.35 petang WIB.

Jepang kini memimpin klasemen Grup C. Wataru Endo dan kolega meraih sembilan poin dari tiga laga, mencetak 14 gol, dan belum kebobolan. Australia berada di peringkat kedua dengan empat poin, mencetak tiga gol, dan kebobolan dua kali.


OneFootball Videos


Pada laga terakhirnya, Jepang menang 2-0 di markas Arab Saudi. Jepang selalu menang dan tidak kebobolan pada tujuh laga terakhirnya. Sementara, Australia meraih kemenangan dengan skor 3-1 saat menjamu China pada laga pekan ketiga lalu.

Jepang punya rekor pertemuan bagus saat berjumpa Australia. Jepang empat kali menang pada lima laga terakhir lawan Australia, satu laga lain imbang. Pada pertemuan terakhir, Maret 2022, brace Kaoru Mitoma mengantar Jepang 2-0 lawan Australia.

Pertandingan Selanjutnya

2 dari 4 halaman

Head to Head dan Performa

Imagen del artículo:Prediksi Jepang vs Australia 15 Oktober 2024

Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu saat menemani timnya bermain melawan Irak di Piala Asia 2023. (c) AP Photo/Aijaz Rahi

5 pertemuan terakhir24/03/22 Australia 0 - 2 Jepang12/10/21 Jepang 2 - 1 Australia31/08/17 Jepang 2 - 0 Australia11/10/16 Australia 1 - 1 Jepang18/11/14 Jepang 2 - 1 Australia

5 laga terakhir Jepang06/06/24 Myanmar 0 - 5 Jepang11/06/24 Jepang 5 - 0 Suriah05/09/24 Jepang 7 - 0 China10/09/24 Bahrain 0 - 5 Jepang11/10/24 Arab Saudi 0 - 2 Jepang

5 laga terakhir Australia06/06/24 Bangladesh 0 - 2 Australia11/06/24 Australia 5 - 0 Palestina05/09/24 Australia 0 - 1 Bahrain10/09/24 Indonesia 0 - 0 Australia10/10/24 Australia 3 - 1 RR Tiongkok

Ver detalles de la publicación