Jadi Bek Tengah, Sandy Walsh Main 90 Menit dan Bawa Yokohama F. Marinos Menang Sebelum Gabung Timnas Indonesia Hadapi Australia | OneFootball

Jadi Bek Tengah, Sandy Walsh Main 90 Menit dan Bawa Yokohama F. Marinos Menang Sebelum Gabung Timnas Indonesia Hadapi Australia | OneFootball

Icon: Bola.com

Bola.com

·16 mars 2025

Jadi Bek Tengah, Sandy Walsh Main 90 Menit dan Bawa Yokohama F. Marinos Menang Sebelum Gabung Timnas Indonesia Hadapi Australia

Image de l'article :Jadi Bek Tengah, Sandy Walsh Main 90 Menit dan Bawa Yokohama F. Marinos Menang Sebelum Gabung Timnas Indonesia Hadapi Australia

Bola.com, Yokohama - Bek Timnas Indonesia, Sandy Walsh, bermain selama 90 menit ketika Yokohama F. Marinos melawan Gamba Osaka dalam lanjutan J1 League 2024/2025.

Sandy Walsh dimainkan sebagai bek tengah oleh pelatih Yokohama F. Marinos, Steve Holland. Dia mendapatkan rating 7,7 dari Fotmob.


Vidéos OneFootball


Advertisement

Pesepak bola berusia 30 tahun itu tampil tangguh dan disiplin di lini belakang untuk membawa Yokohama F. Marinos menang dan clean sheet atas Gamba Osaka.

Berkat kontribusi Sandy Walsh, Yokohama F. Marinos berhasil menyikat Gamba Osaka 2-0 dalam pekan keenam Liga Jepang di Nissan Stadium, Yokohama, pada Minggu (16/3/2025).

À propos de Publisher