Penampakan Rumput SUGBK Sehari Sebelum Timnas Indonesia Vs Bahrain: Mulus dan Hijau | OneFootball

Penampakan Rumput SUGBK Sehari Sebelum Timnas Indonesia Vs Bahrain: Mulus dan Hijau | OneFootball

Icon: Bola.com

Bola.com

·24 mars 2025

Penampakan Rumput SUGBK Sehari Sebelum Timnas Indonesia Vs Bahrain: Mulus dan Hijau

Image de l'article :Penampakan Rumput SUGBK Sehari Sebelum Timnas Indonesia Vs Bahrain: Mulus dan Hijau

Bola.com, Jakarta - Kondisi Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta Pusat, mulai membaik. Pantauan Bola.com, lapangannya terlihat mulus dan rumputnya hijau.

SUGBK baru saja dipakai untuk latihan resmi Timnas Indonesia dan Timnas Bahrain pada Senin (24/3/2025) malam WIB.


Vidéos OneFootball


Bahrain lebih dulu menggelar official training (OT) di SUGBK pada pukul 19.30 WIB, disusul Timnas Indonesia pada pukul 20.45 WIB.

SUGBK akan dipakai Timnas Indonesia untuk meladeni perlawanan Bahrain dalam matchday kedelapan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia pada Kamis (25/3/2025) malam WIB.

À propos de Publisher