Rapor Bahrain Vs Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Yakin Bisa Imbangi Bahkan Ungguli Tuan Rumah | OneFootball

Rapor Bahrain Vs Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Yakin Bisa Imbangi Bahkan Ungguli Tuan Rumah | OneFootball

Icon: Bola.com

Bola.com

·5 Oktober 2024

Rapor Bahrain Vs Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Yakin Bisa Imbangi Bahkan Ungguli Tuan Rumah

Gambar artikel:Rapor Bahrain Vs Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Yakin Bisa Imbangi Bahkan Ungguli Tuan Rumah

Bola.com, Jakarta - Timnas Indonesia akan melawat ke Riffa untuk menghadapi Timnas Bahrain pada Kamis (10/10//2024). Pertandingan ini merupakan matchday ketiga grup C putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Advertisement


Video OneFootball


Timnas Indonesia dan Bahrain tergabung di grup C putaran ketiga zona Asia ini bersama Jepang, Arab Saudi, Australia, dan China.

Tim Garuda menempuh perjalanan sedikit berbeda dari Bahrain, hingga bisa mencapai putaran ketiga.

Perjuangan Tim Garuda dimulai dari putaran pertama zona Asia, yakni menghadapi Brunei Darussalam. Sementara Bahrain, menunggu di putaran kedua. Yap, Bahrain tak perlu melakukan kualifikasi dari putaran pertama.

Jelang pertemuan kedua tim, menarik untuk membongkar kembali rekam jejak kedua tim di kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia ini.

Siapa saja yang pernah menguji Timnas Indonesia maupun Bahrain, hingga tergabung di grup C putaran ketiga.

Lihat jejak penerbit