Rapor Pemain Manchester United Saat Ditahan Imbang FC Twente: Christian Eriksen Pahlawan Sekaligus Pecudang | OneFootball

Rapor Pemain Manchester United Saat Ditahan Imbang FC Twente: Christian Eriksen Pahlawan Sekaligus Pecudang | OneFootball

Icon: Bola.net

Bola.net

·26 September 2024

Rapor Pemain Manchester United Saat Ditahan Imbang FC Twente: Christian Eriksen Pahlawan Sekaligus Pecudang

Gambar artikel:Rapor Pemain Manchester United Saat Ditahan Imbang FC Twente: Christian Eriksen Pahlawan Sekaligus Pecudang

Bola.net - Manchester United gagal meraih kemenangan pada laga pertamanya di Liga Europa 2024/2025. Menjamu Twente di Old Trafford, Setan Merah ditahan imbang tamunya dengan skor 1-1, Kamis (26/9/2024) dini hari WIB.

Sebagai tuan rumah, Manchester United mampu unggul lebih dulu di babak pertama. Christian Eriksen mencetak gol di menit ke-35.


Video OneFootball


Namun, Twente sukses menyamakan skor berkat gol Sam Lammers di menit ke-68. Gol tim tamu tercipta karena kesalahan Eriksen.

Hanya meraih satu poin di kandang sendiri tentu bukan hasil positif bagi Manchester United. Sebab, Setan Merah sangat diunggulkan pada laga ini.

Bagaimana rapor para pemain Manchester United di laga ini? Berikut ulasan selengkapnya.

2 dari 5 halaman

Gelandang

Gambar artikel:Rapor Pemain Manchester United Saat Ditahan Imbang FC Twente: Christian Eriksen Pahlawan Sekaligus Pecudang

Selebrasi Christian Eriksen dalam laga Liga Europa antara Manchester United vs Twente, Kamis (26/9/2024). (c) AP Photo/Dave Thompson

Manuel Ugarte tampil cukup baik dalam laga ini. Sayangnya, Christian Eriksen melakukan kesalahan fatal sehingga membuka peluang Twente untuk mencetak gol di babak kedua.

  • Manuel Ugarte (7,0)
  • Christian Eriksen (6,9)
  • Bruno Fernandes (7,2)
Lihat jejak penerbit