Bola.net
·6 Maret 2025
Terungkap, Liverpool Sempat Coba Datangkan Khvicha Kvaratskhelia, Namun Kenapa Gagal?

Bola.net
·6 Maret 2025
Bola.net - Ada informasi menarik seputar Khvicha Kvaratskhelia. Sang winger ternyata sempat nyaris bergabung dengan Liverpool.
Dua tahun terakhir, nama Khvicha Kvaratskhelia lagi ramai diperbincangkan di kalangan penggemar sepak bola Eropa. Datang dari klub antah berantah, sang winger berhasil membantu Napoli menjuarai Serie A di musim 2022/2023 yang lalu.
Berkat performa apiknya, winger Timnas Georgia itu jadi incaran banyak tim papan atas Eropa. Namun di awal tahun kemarin, sang winger ternyata resmi pindah ke klub tajir Prancis, PSG.
Langsung
Langsung